Telusuri
24 C
id
  • Sign in / Join
Sumut Suarana.com
  • Home
  • Nasional
  • Daerah
  • Parlementaria
  • Peristiwa
  • Hukrim
  • Pendidikan
  • Lainnya
    • Kepolisian
    • Ekonomi
    • Mahasiswa
    • DRPD
Sumut Suarana.com
Telusuri
Beranda BERITA UTAMA POLITIK Nikson Nababan Yakini MK Akan Memberi Keputusan Terbaik Atas Sengketa Pilkada Taput.
BERITA UTAMA POLITIK

Nikson Nababan Yakini MK Akan Memberi Keputusan Terbaik Atas Sengketa Pilkada Taput.

Bobluis
Bobluis
26 Des, 2024 0
Facebook
Twitter
Telegram
WhatsApp

TAPANULI UTARA|Sumut.suarana.com
Drs.Nikson Nababan.M.si ketua umum tim pemenangan paslon Bupati/Wakil Bupati Tapanuli nomor urut 01 Satika Simamora - Sarlandy Hutabarat, meyakini hakim Mahkamah Konstitusi (MK) akan memberikan keputusan yang terbaik atas  sengketa Pilkada Taput yang dilaporkan oleh tim paslon 01.

Keyakinan mantan Bupati Taput 2 periode tersebut berdasarkan hasil temuan dugaan  kecurangan yang dilakukan oleh  lawan politiknya  sebelum dan saat pelaksanan Pilkada Taput 27 November 2024 yang lalu.

"Awalnya saya sudah pasrah dan rela menerima kekalahan" kata Nikson saat di wawancara Media ini di kediamannya ,
Kamis (26/12/2024)

Namun,lanjutnya,setelah menyaksikan  beberapa video dan pengakuan - pengakuan dari masyarakat bahwa telah terjadi kecurangan kecurangan yang terjadi sebelum dan saat pelaksanaan pemungutan suara. 

"Ini bukan soal menang atau kalah, tetapi ini masalah mengungkap  kecurangan. Fakta yang kita temukan,ini sudah terstruktur,sistematis dan masif, yang melibatkan pemerintah, penyelenggara, pengawas dan pihak pengamanan Pilkada.Yah harus kita lawan,demi kebenaran dan berjalannya demokrasi yang lurus.Namun,apapun keputusan MK nantinya,itulah yang terbaik dan harus kita terima" tegas ketua DPC Perjuangan Taput yang juga suami dari calon Bupati Satika Simamora.

Dijelaskannya,terkait hal itu, pihaknya melalui kuasa hukum telah mendaftarkan gugatan ke MK dan telah menyampaikan 41 alat bukti.

"Kita sudah mendaftarkan gugatan ke MK  dan sudah ter registrasi,yang juga sudah ditentukan tanggal sidangnya.Kita berharap pelaku pelaku kecurangan itu akan ditindak tegas" kata Nikson.

Menurut Nikson, Mahkamah Konstitusi saat ini sedang dalam kondisi terbaik.
"Keputusan MK akhir akhir ini sangat berpihak kepada demokrasi,hal itu yang meyakinkan kita bahwa MK akan membuat keputusan yang terbaik untuk Tapanuli Utara"tukas ayah 2 anak tersebut.

Kepada masyarakat Tapanuli Utara, khususnya pendukung paslon 01, Nikson Nababan menghimbau untuk tetap sabar menunggu hasil putusan MK

"Kita masih berjuang,yakinlah kebenaran pasti menang,jangan mudah terprovokasi  dan tidak arogan, marilah kita saling mendoakan untuk Taput yang lebih baik, karena 'hita do sonari,hita do sogot,hita do nang haduan',mari saling mengasihi " tandas Nikson Nababan.

BOBLUIS



Kami hadir di Google News
Dan jangan lupa ikuti Saluran WA
Via BERITA UTAMA
Facebook
Twitter
Telegram
WhatsApp
Postingan Lama
Postingan Lebih Baru

Anda mungkin menyukai postingan ini

- Advertisment -

Stay Conneted

facebook Like
youtube Langganan
instagram Follow

Featured Post

Polres Tapteng Gagalkan Peredaran Sabu di Pandan

Bobluis- 20.26 0
Polres Tapteng Gagalkan Peredaran Sabu di Pandan
TAPTENG| Sumut.suarana.com Sat Narkoba Polres Tapanuli Tengah (Tapteng) berhasil gagalkan peredaran narkotika jenis sabu di kota Pandan, Kabupaten Tapanuli Ten…

Most Popular

Polres Tapteng Gagalkan Peredaran Sabu di Pandan

Polres Tapteng Gagalkan Peredaran Sabu di Pandan

20.26
LSM GPRI Laporkan Proyek Pamsimas di Desa Hutapea Banuarea Kecamatan Tarutung ke Kejari Taput

LSM GPRI Laporkan Proyek Pamsimas di Desa Hutapea Banuarea Kecamatan Tarutung ke Kejari Taput

18.46
Polres Tapanuli Tengah Tangkap Pengedar Sabu di Sarudik, Barang Bukti 1,24 Gram Disita

Polres Tapanuli Tengah Tangkap Pengedar Sabu di Sarudik, Barang Bukti 1,24 Gram Disita

11.17

Recent Comments

Editor Post

Konsumsi Ganja ,5 Mahasiswa Diringkus Polres Taput.

Konsumsi Ganja ,5 Mahasiswa Diringkus Polres Taput.

15.51
Mahkamah Konstitusi Terima Gugatan Pilkada Tapanuli Utara.

Mahkamah Konstitusi Terima Gugatan Pilkada Tapanuli Utara.

07.14
Nikson Nababan Yakini MK Akan Memberi Keputusan Terbaik Atas Sengketa Pilkada Taput.

Nikson Nababan Yakini MK Akan Memberi Keputusan Terbaik Atas Sengketa Pilkada Taput.

14.37

Popular Post

Polres Tapteng Gagalkan Peredaran Sabu di Pandan

Polres Tapteng Gagalkan Peredaran Sabu di Pandan

20.26
LSM GPRI Laporkan Proyek Pamsimas di Desa Hutapea Banuarea Kecamatan Tarutung ke Kejari Taput

LSM GPRI Laporkan Proyek Pamsimas di Desa Hutapea Banuarea Kecamatan Tarutung ke Kejari Taput

18.46
Polres Tapanuli Tengah Tangkap Pengedar Sabu di Sarudik, Barang Bukti 1,24 Gram Disita

Polres Tapanuli Tengah Tangkap Pengedar Sabu di Sarudik, Barang Bukti 1,24 Gram Disita

11.17

Media Network

  • Suarana.com
  • Jabar Suarana
  • Jateng Suarana
  • Jatim Suarana
  • Sumsel Suarana
  • Sumut Suarana
  • Aceh Suarana
  • Lampung Suarana
  • Kalbar Suarana
  • Pontianak Suarana
  • Epaper Suarana
  • Tv Suarana
  • Suarana Group
  • Edu Suarana
  • Umkm Suarana

Member of:

Member of Logo
Sumut Suarana.com

PT. Media Suarana Mahesa

Suarana Sumut menyajikan berita terpercaya dan terbaru dari Sumatera Utara. Informasi lengkap seputar politik, ekonomi, budaya, dan peristiwa penting di Sumut.

Contact us: suaranagroup@gmail.com

DMCA.com Protection Status Google News

Follow Us

© 2024 Sumut Suarana Published By Suarana.com
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Sitemap